Senin, 07 Maret 2011

Pendarahan

Penanganan korban yang paling utama adalah “Pendarahan Arteri”

1. Arteri : Pendarahan yang mengucur terus-menerus

Cara menangani : Sumbat sumber darah, angkat / tempatkan pada posisi agak tinggi ±30o. Tekan aliran darah tapi jangan sampai terhenti.

1. Sumbat dengan pembalut cepat

2. Bila masih tembus, tambah pembalut cepat lagi

3. Bila masih terjadi lagi, ganti pembalut cepat yang luar dengan pembalut cepat baru

4. Tali / plester serapat mungkin agar pendarahan berhenti

2. Vena : Pendarahan yang mengalir

Cara menangani : 1. Usap darah ke arah menjauhi luka

2. Bersihkan dengan antiseptic

3. Tutup dengan kasa dan plester

3. Kapiler : Pendarahan yang merembes

Cara menangani : Cukup di usap darahnya dan dibersihkan dengan antiseptic

Tidak ada komentar:

Posting Komentar